KONSEP KAJIAN USHUL FIQHI DAN ILMU TAFSIR DALAM KONTEKS AL-MUJMAL WA AL-MUBAYYAN DALAM AL-QUR’AN DAN AS-SUNNAH
KONSEP KAJIAN USHUL FIQHI DAN ILMU TAFSIR DALAM KONTEKS AL-MUJMAL WA AL-MUBAYYAN DALAM AL-QUR’AN DAN AS-SUNNAH MAKALAH Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Ilmu Al Qur’an pada Program Studi Ilmu Al Qur’an dan Tafsir Jurusan Ushuluddin Adab dan Dakwah Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Majene OLEH : NUR RIFDAH (30156122025) JURUSAN USHULUDDIN ADAB DAN DAKWAH PRODI ILMU AL QUR’AN DAN TAFSIR 2023 KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Alhamdulillahirabbil’alamin. Segala puji bagi Allah yang telah memberikan rahmat, hidayah dan ilham-Nya sehingga Kami dapat menyelesaikan makalah yang berjudul “Kajian Ushul Fiqih dan Ilmu Tafsir Dalam Konteks Al-Mujmal Wa Al-Mubayyan Dalam Al-Qur’an Dan As-Sunnah”. Ditulisnya makalah ini kami memperoleh banyak bantuan dan referensi dari berbagai pihak. Ol...